Resep Kopi Sasayang Ala Bu Susi VIRAAL!


BERITANESIA.ID- Minuman Kopi susu masih banyak digemari hingga saat ini. Menikmati Kopi Susu menjadi lumrah. Tetapi, sekarang saatnya kalian coba kopi Sasayang ala Bu Susi,Kopi Hitam campur Santan! Yap,sekarang Santan bukan lagi buat masak looohhh!

Apa sih istimewanya kopi Sasayang ala Bu Susi? Buat teman-teman yang mengidap Intoleransi Laktosa seperti Bu Susi, kopi ini aman dikonsumsi karena campurannya adalah Sasa Santan Omega 3.

Satu-satunya Santan sehat dalam kemasan yang mengandung Omega 3 dan bisa dikonsumsi secara langsung.

Bahan-bahan yang dibutuhkan gak banyak dan mudah banget didapat, yaitu:

* Sasa Santan Omega 3 40ml

* Kopi hitam (tanpa ampas) 200ml

* Sirup karamel 25ml (opsional)

* Es batu (jika ingin dikonsumsi secara dingin)

Apalagi cara membuatnya? lebih gampang lagi! tinggal campur semua bahan dan aduk sampai merata, kemudian tambahkan es batu bagi yang ingin menikmati kopi Sasayang dengan sensasi segar. Selamat mencoba!

nd/bn