Mayoritas Penduduk Indonesia Menganut Agama Islam
Berdasarkan data terbaru dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) pada Semester I tahun 2024, jumlah penduduk Indonesia telah mencapai 282,47 juta jiwa. Dari angka tersebut, mayoritas warga Indonesia, yaitu sekitar 87,08% atau sekitar 245,97 juta jiwa, tercatat sebagai pemeluk agama Islam.